Poster Kegiatan
Pusat Penelitian

FGD tentang "Kebijakan Pembatasan Sampah Plastik Sekali Pakai dan Implikasinya terhadap Industri dan Masyarakat"

Selasa, 12 September 2023 pukul 13:38 - 15:38

R.R 1 Pusat Penelitian, Gd Nusantara 1 lantai 2

Tentang Acara

Manajemen Sampah Zero (MASARO) menekankan bahwa penyelesaian masalah plastik melalui recycling sudah established. Salah satu terobosannya adalah dengan mengolah sampah plastik untuk aspal jalan bahkan pupuk. Plastik juga bisa juga diolah menjadi BBM, sehingga tidak perlu lagi ada TPS dan TPA. Ke depan, MASARO mendorong pembangunan Industri Pengolahan Sampah (IPS) dengan mengelola Unit Pengolahan Sampah (UPS) dan Industri Pertanian Pakan Olahan (IPPO). Prinsip Masaro: (1) Pemilahan Sampah di Sumber; (2) Pengolahan Sampah di dekat Sumber; (3) Melibatkan masyarakat (memilah sampah), pemerintah (edukasi, menyediakan fasilitas dan mengolah sampah B2), dan industri (recycle dan recovery); (4) Menerapkan teknologi ramah lingkungan; (5) Membuat manajemen untuk program sustainability. Selain itu, UU Penanganan Sampah harus diubah.

Pemateri

Img Pemateri

Aditya Prabowo

Kepala Desa

Img Pemateri

Jaiman Dabukke

Satpam

Img Pemateri

Rahmi Jane Yulianti

Wakil Presiden