Kajian APBN
Perancangan Undang-Undang
Pemantauan Undang-Undang
Penelitian
Akuntabilitas APBN

Produk Badan Keahlian,
Semua Dalam Satu Tempat

Temukan berbagai publikasi dokumen dari Badan Keahlian DPR RI mengenai Laporan Kerja, APBN, Rancangan UU, Jurnal dan lainnya.

Perancangan Undang-Undang

Pelaksanaan Pengembangan Pariwisata Berkelanjutan pada KSPN Prioritas. Tinjauan: Aspek Kelestarian Alam dalam Sertifikasi STC dan CHSE
Pelaksanaan Pengembangan Pariwisata Berkelanjutan pada KSPN Prioritas. Tinjauan: Aspek Kelestarian Alam dalam Sertifikasi STC dan CHSE
Tanggal
2022-11-10
Penulis
1928 21000008 2322 21000027 21000031 21000022

Buku kajian ini memberikan gambaran secara komprehensif terkait pelaksanaan sertifikasi STC dan CHSE dalam menjaga keberlanjutan kawasan pariwisata pada KSPN Prioritas maupun Super Prioritas. Hasil kajian tersebut memiliki kemanfaatan, ketika para stakeholder dapat menjadikannya sebagai bahan evaluasi untuk memberikan penilaian maupun upaya perbaikan atas efektivitas pelaksanaan pariwisata berkelanjutan yang diharapkan dapat memberi jaminan rasa aman dan nyaman bagi para wisatawan sekaligus mengoptimalisasi capaian positif dari aspek ekonomi, sosial-budaya, dan lingkungan alam sekitar.
Kondisi Eksisting dan Rencana Reformasi Program Pensiun PNS di Indonesia
Kondisi Eksisting dan Rencana Reformasi Program Pensiun PNS di Indonesia
Tanggal
2022-11-10
Penulis
1909 2331 2358 21000023 21000029 21000035 21000037 21000039 21000036

Buku ini memberikan gambaran mengenai bagaimana implementasi dan proses bisnis pada Program Pensiun PNS yang saat ini berjalan, serta beberapa tantangan yang perlu diatasi dan dimitigasi sebelum pemerintah memulai rencana reformasi pensiun PNS di Indonesia. Untuk memberikan perspektif yang menyeluruh, pembahasan mengenai program pensiun PNS eksisting dan rencana reformasi dibahas dari berbagai aspek, mulai dari aspek kebijakan, anggaran, administrasi, hingga aspek pengelolaan dana pensiun.
Pelaksanaan Penandaan Anggaran Perubahan Iklim pada Pemerintah Pusat dan Daerah
Pelaksanaan Penandaan Anggaran Perubahan Iklim pada Pemerintah Pusat dan Daerah
Tanggal
2022-11-10
Penulis
1955 1909 1915 21000016 21000024 21000035 21000038

Buku ini memberikan gambaran yang komprehensif mengenai gambaran pelaksanaan kebijakan Climate Budget Tagging dari sisi teknis penandaan anggaran perubahan iklim, komitmen pelaksana kebijakan, kelengkapan dan implikasi perubahan regulasi, faktor sumber daya manusia, dan integrasi sistem informasi pelaksanaan CBT di Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah.